Biro Khusus Kaderisasi

Biro Khusus Kaderisasi atau BKK merupakan biro yang berfokus dalam pengurusan rangkaian kaderisasi bagi para kader KMMTP agar masing-masing kader mendapatkan sarana pengembangan diri dengan baik. Adapun program kerja BKK, yaitu

  1. Latihan Kepemimpinan , merupakan bentuk dari alur kaderisasi KMMTP, disini kita beljar ttg bagaimana menjadi calon pemimpin dan da’i
  2. E-flora, merupakan salah satu fasilitas yg diberikan baik utk staff KMMTP maupun seluruh mahasiswa muslim di FTP utk mendapatkan ilmu agama salah satunya AlQuran.
  3. KOTR (KMMTP On The Road), program ini salah satu upgrading bagi staff KMMTP yang tujuannya meningkatkan kapasitas ilmu juga mempraktikannya di masyarakat.
  4. Open House, merupakan sarana open recuitment staff baru KMMTp yang ingin berkontribusi di KMMTP.
  5. Forga, meruapkan program yang tujuannya meningkatnya ukhuwah antar staff dn pengurus KMMTP.